model yang di keluarkan oleh perusahaan nissan
memiliki desain Autech, yang juga memiliki julukan baru yakni Nissan Navara Sportversion. Mobik ini tampak gagah pada desain eksteriornya, tak hanya itu mobil ini juga tampil dengan kemewahan. Mobil bongsor memiliki panjang 5.230 mm dan lebar 1850 mm serta tinggi 1780 mm. Selain itu, pada bagian grill depan tampak begitu mewah dengan kehadiran akses krom. Pada bagian sisi-sisinya, autech juga melengkapinya dengan desain door mirror dengan tuning lingt menggunakan desain krom.
Mobil Nissan Navara Dan Spesifikasi
Untuk performanya sendiri, mobil pabrikan Nissan tersebut masih menggunakan mesin YD25Ddti dengan 2.488 cc Common Rail Turbo Intercoller Diesel dengan kemampuan daya hingga 174 ps pada 4000 rpm dengan torsi maksimum 402 Nm di 2000 rpm. Dengan begitu, saat anda mengendarai mobil Nissa Navara ini, serasa mengendarai mobil jenis lama. Sedangkan jenis transmisi yang digunakannya masih menggunakan manual dengan sistem penggerak 4WD. Jumlah pintu yang ada pada mobil ini, terdapat sebanyak 4 pintu dengan jumlah penumpang mencapai 5 orang.
Mobil ini menggunakan suspensi depan Double wishbone coil spring & stabilizer, sedangkan pada suspensi bagian belakang menggunakan Leaf spring with shock absorber. Sedangkan rem yang digunakannya memakai jenis Ventilated Disc pada bagian depang, untuk rem bagian belakang memakai Drum with LSV. Fitur lain yang terdapat di dalam mobil Nissan Navara ini, Seat Front: Reclining + height adjustment (driver only) Seat Back: Foldable.
0 komentar:
Posting Komentar