Kamis, 12 Desember 2013

Harga Mobil Ford Ranger Dan Spesifikasi


, untuk mesin yang digunakan oleh kendaraan ini telah teruji dalam segala medan yang cukup ekstrim,mulai dari 400 meter dibawah permukaan laut hingga pada ketinggian 4500 meter di atas permukaan laut. Tipe kendaraan jenis ini adalah Double Cabin XLT 3.0L 4×4 A/T dengan dibekali 5 buah pintu.

Harga Mobil Ford Ranger Dan Spesifikasi

harga-mobil-ford-ranger
Kendaraan yang dibuat di Amerika ini, telah di produksi pada tahun 2010 lalu. Selain itu, Ford Ranger juga memiliki desain yang cukup elegan, dimana panjang dari kendaraan besutan Ford ini 5173 mm sedangkan lebarnya 1788 mm dan tinggi 1762 mm. Untuk jenis mesin yang digunakannya, Ford membekalinya dengan mesin 2,5L Diesel, 4 Cylinders, 12 valve, SOHC, Direct Injection Commonrail Turbo With Intercooler.
Untuk daya tampung bahan bakarnya sendiri, kendaraan ini memiliki kapasitas yang luas 70, sedangkan untuk bahan bakar yang digunakan dapat menggunakan Gasoline. Kendaraan ini akan memakai jenis velg yang cukup elegan dan dinamis, yaitu alloy Whell. Ford Ranger juga dilengkapi dengan kehadiran tipe transmisi berjenis 5-Speed Automatic.

Untuk rem bagian depan kendaraan yang di produksi di Amerikan ini menggunakan Ventilated Disc, sedangkan pada rem bagian belakangnya telah menggunakan rigid leaf spring. Untuk sistem kemudi yang dipakainya kendaraan ini menggunakan Ball & Nut. Untuk harga dari satu unit Ford Ranger ini adalah Rp. 327.200.00.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by venny prasetyo | Bloggerized by Andrey collections